Posts

Showing posts with the label gadget

Band Indie Ini Menggunakan 14 Gadget Apple Untuk Menampilkan Satu Video Klip Unik

Image
Band Indie asal Ukraina bernama Brunettes Shoot Blondes  patut diacungi jempol atas kreativitasnya menghasilkan video klip berjudul "Knock Knock". Bagaimana tidak band ini menggunakan 14 gadget Apple untuk menampilkan video animasi yang ditampilkan secara realtime. Gadget yang digunakan antara lain iPhone, iPad, dan Macbook. Secara presisi mereka menampilkan video seakan-akan tokoh di dalam video ini memang benar-benar hidup. Videonya sendiri menampilkan seorang pria (dengan telinga kelinci -oh kita tentu tau maksudnya) berusaha mengejar seorang wanita sambil membawa bunga, pengejaran ini berlangsung dari iPhone ke iPad dan Macbook. Di akhir video akhirnya kedua insan tersebut bersatu di dalam sebuah iPhone. Kami mengagumi bagaimana presisinya video tersebut dibuat, bagaimana timing sangat tepat sehingga tokoh di dalam video tersebut seakan-akan menembus beragam gadget iPhone. Kami suka ketika wanita dalam video tersebut menabrak icon-icon ...

Ini Dia 10 Aplikasi Mobile Untuk Memantau Skor Piala Dunia

Image
Bagi anda penggemar sepak bola pasti sedang menunggu-nunggu gelaran Piala Dunia yang sebentar lagi akan diadakan di Brazil. Namun adakalanya anda tidak bisa menonton semua pertandingan apalagi mengetahui skor pertandingan. Nah kali ini Aneka Info Unik memilih 10 aplikasi agar anda selalu update dengan gelaran Piala dunia 2014. 1. FIFA Official Apps Aplikasi resmi FIFA ini menampilkan ragam jadwal pertandingan dan skor akhir. Tersedia untuk: iPhone Android 2. The Score Mobile Anda bisa memilih tim favorit lalu mendapatkan beragam info seperti hasil akhir pertandingan. Tersedia untuk: iPhone Android Blackberry Windows Phone 3. ESPN FC Aplikasi ini memberikan statistik pertandingan dan skor akhir, aplikasi ini juga bisa mengingatkan jadwal pertandingan tim favorit anda. Tersedia untuk : iPhone Android Windows Phone  Nokia 4. Yahoo Sport Aplikasi satu ini bisa menampilkan rincian pertandingan per menit. ...

Mari Kita Mengulik Jeroan iPhone 5S

Image
Tahukah anda bahwa ada orang-orang yang memiliki hobi khusus yaitu unboxing, yaitu merekam kegiatan membongkar kotak/bungkusan barang yang baru mereka beli, well saya lebih hobi dengan yang satu ini yaitu bukan hanya melihat ritual membongkar kardus tapi juga membongkar jeroan ponsel super mahal ini, namun saya tidak melakukannya sendiri, dibawah ini adalah gambar yang saya ambil dari situs Telegraph. Siapa tahu anda bisa merasa terpuaskan melihat komponen apa saja yang membuat iPhone 5S begitu spesial. Situs iFixit memang terkenal dengan kebiasaannya membongkar iPhone dan menunjukkan jeroannya ke khalayak ramai. Kami meminta anda tidak meniru aktifitas ini, walaupun saya ragu ada orang yang mau membongkar handphone seharga 10jutaan ini. Terlihat bagian dalam dirancang dengan rapi. Sementara baterai terlihat dominan. Beginilah ketika baterai dilepas. Baterai diklaim mampu bertahan selama 8 jam di jaringan 3G. Logic board dilepas. Lebih dekat dengan Logic Board. ...

Ini Dia 5 Istilah Baru Untuk Cedera Yang Diakibatkan Pengggunaan Teknologi

Image
Kita patut berterimakasih kepada teknologi kedokteran karena berkat semakin maju-nya teknologi kedokteran kualitas hidup kita meningkat dari pada para nenek moyang kita dahulu. Namun ternyata seiring waktu teknologi yang ada di sekitar kita pun ikut andil dalam kualitas kesehatan kita, baik yang bersifat positif maupun negatif. Nah kali ini Aneka Info Unik akan menghadirkan 9 jenis cedera baru yang terjadi karena interaksi kita dengan teknologi di sekitar kita, apa saja jenis cedera itu kita simak dibawah ini. BlackBerry thumb and iPad hand Nama : Repetitive Strain Injuries (RSI) Penyebab : Gerakan tangan atau jari yang berulang-ulang seperti mengetik di ponsel Blackberry atau mengusap layar di perangkat tablet. Gejala : nyeri, mati rasa dan kerusakan otot di tangan dan jari, atau jari dalam posisi tertekuk dan tidak bisa diluruskan. Cedera ini juga bisa memicu munculnya Ganglion Cysts, berupa benjolan lunak di sendi pergelangan tangan. Efek lain : Kadang-kadang pe...

5 Produk Unik Dan Menarik Untuk Belanja Ramadhan Anda

Image
Kali ini Anekainfounik akan menghadirkan artikel mengenai 5 produk unik dan menarik dari Lazada.co.id dalam menyambut bulan Ramadhan. Kriteria produk yang kami sebut menarik adalah jarang ada di pasaran, merupakan hal baru atau teknologi baru, dan memiliki fungsi atau bentuk yang unik. Nah sekarang apa saja produk itu kami jabarkan satu persatu dibawah ini: 1. Proyektor Keyboard Nah kubus satu ini bukan sembarang kubus, karena kubus ini bisa memproyeksikan keyboard virtual ke media apa saja. Nama produk ini adalah Celluon Magic Cube Projection Keyboard, jadi tempatkan di media yang rata dan dia akan memproyeksikan keyboard virtual ke meja, futuristis bukan? Alat ini kompatibel dengan iPad, iPhone, dan juga komputer Windows atau Mac. Lihat video demo dibawah ini Info lebih lanjut 2. Parrot Air Drone Dia bisa terbang, dikendalikan jarak jauh, mempunyai 4 rotor, hal apakah yang bisa meyakinkan anda kalau Parrot Air Drone bukan hanya sekedar helikopter r...

Jawaban-Jawaban Kocak Dari Siri iPhone 4s

Image
Anda belum mengenal Siri? yup tidak apa karena fitur ini juga terhitung masih baru dalam jajaran Apple. Pada dasarnya fitur ini membuat iPhone bisa "bicara". Alih-alih menggunakan layar atau papan tombol, cukup bicara dengan iPhone anda dan Siri akan langsung memberi jawabannya. Dan ternyata Siri tidak dirancang untuk menjawab secara kaku namun juga memberi jawaban-jawaban cerdas dan lucu. Nah yuk kita intip jawaban-jawaban lucu si Siri.    

Ini Dia Panduan Membongkar iPhone 4S

Image
iPhone 4s sekarang sedang boming-boomingnya di Amerika sana, namun sayang produk Apple satu ini belum sampai di Indonesia. Nah jika anda berhasil membeli iPhone apa yang anda lakukan? saya yakin anda tidak akan berani membongkar-bongkarnya...hehe...nah postinan kali ini kita akan membongkar-bongkar dalemannya iPhone, dan saya sangat tidak menyarankan anda menirunya...dont try this at home :D   Sebungkus iPhone siap dibongkar.   Dan didalamnyya....tentu saja sebatang iPhone   Anda butuh obeng Pentalobe untuk membukanya.   Cover terbuka dan lihatlah baterai iPhone.   Ada peningkatan pada baterai, anda bisa bicara lebih lama dibanding iPhone 4, sayang konektor baterai iPhone 4 dan iPhone 4s berbeda, jadi anda tidak bisa asal memasangkannya.   Ada rumor yang mengatakan kamera ini dibuat oleh Sony, selain itu kamera ini lebih sensitif cahaya dan lebih cepat menangkap obyek dalam hitungan detik.   Anda b...