Posts

Showing posts with the label Microsoft

Yuk Kita Intip Lokasi Desain Perangkat Keras Microsoft

Image
Kali ini kita bertandang ke markas besar Microsoft, tepatnya bengkel kerja Microsoft yang dinamakan  Model Shop. Microsoft dulunya memang cuma jualan software, namun kemudian juga merambah perangkat keras seperti keyboard, mouse, dan kemudian muncul jagoan baru Microsft, Xbox. Nah perangkat keras ini perlu di desain, nah  Model Shop ini adalah pusat desain hardware Microsoft sebelum dilepas ke pasaran. Laboratorium tempat perangkat keras Microsoft dirancang. Operasional laboratorium ini dijalankan oleh Vincent Jesus, dengan santainya memakai sandal :D menunjukkan meja kerja dimana contoh-contoh mouse Microsoft sedang di rancang. Benda seperti sabun itulah yang kemudian diukir menjadi bentuk rancangan mouse. Desain controller Xbox pun dirancang disini. Untuk perusahaan sebesar Microsoft ruangan Model Shop terhitung kecil. Divisi ini dibentuk tahun 1996 dengan staff yang tergolong sedikit. Namun dari sini perangkat keras Microsoft diranc

Ini Dia XBOX Generasi Terbaru : XBOX ONE

Image
Setelah sekian lama akhirnya Microsoft mengumumkan kehadiran salah satu gadget yang paling ditunggu-tunggu penggemarnya yaitu XBOX ONE, berbeda dari pendahulunya yang berseri angka, XBOX ini cukup pede menyematkan nama ONE dibelakangnya. Dari segi desain XBOX kali ini muncul dengan desain baru (yang lebih kelihatan seperti DVD Player), yuk kita simak desain baru XBOX ONE Fasilitas apa saja yang tersemat di dalamnya? berikut ini beberapa fitur-fitur canggih dari XBOX One 1. 8 CORE x86 Proccesor XBOX ONE hadir dengan prosessor 8 core membuatnya semakin bertenaga menjalankan berbagai aplikasi secara multitasking. Berpindah aplikasi, game, TV, diklaim mampu dilakukan secara mulus oleh perangkat terbaru ini. 2. Pakai TV Kabel atau TV Satelit? Tidak masalah Seakan ingin menjadi penyedia beragam informasi hiburan yang lengkap dirumah, pemilik XBOX bisa menyambungkan tv kabel atau TV satelit ke perangkat, dan bisa langsung diakses via XBOX. 3. Beragam aplik

Wow Mobil Mustang Dan Microsoft Berkolaborasi, Seperti Apa Ya?

Image
Mobil Mustang adalah ikon mobil berotot Amerika selama puluhan tahun, sedang Microsoft adalah simbol superioritas Amerika di bidang software komputer. Nah bagaimana jika perusahaan yang membuat perangkat keras (Mustang) disatukan dengan perusahaan perangkat lunak (Microsoft), pastilah sesuatu yang menarik untuk dicermati... Project Detroit adalah kerjasama Microsoft dengan West Coast Custom (Terdengar familiar bukan?) untuk menjejali mobil Mustang dengan berbagai canggih made in Microsoft. Didalamnya akan dilengkapi Kinect, Xbox, Windows, dan Windows Phone. Dilengkapi dengan layar sentuh, dan surat masuk bisa terlihat di kaca depan. Windows Phone anda bisa digunakan untuk mengunci atau menghidupkan mesin mobil dari jarak jauh, tentu dengan bantuan aplikasi Vipersmartstart. Dilengkapi dengan sensor gerak Kinect yang mampu mengambil gambar pejalan kaki dan menampilkannya realtime ke layar dashboard. Ketika mobil parkir maka kaca depan bisa digunakan untuk menonton film at